Kelas Webinar
Riset yang dilansir dari Bureau of Labor Statistics, fotografer diproyeksikan tumbuh sebesar 17% dari 2020 hingga 2030. Menurut The Balance Careers, seorang fotografer bertanggung jawab terhadap kualitas gambar yang dibuatnya. Dari hal tersebut, menggambarkan bahwa fotografer juga memiliki peran terhadap proses penyuntingan gambar meski tidak seluruhnya menjadi tugasnya.
Maka dari itu, dapat dikatakan bahwa lingkup kerja seorang wartawan foto cukup luas. Wartawan foto idealnya bisa memotret sebuah peristiwa dalam bentuk foto yang berkualitas baik secara fotografi, menarik, dan dapat menyampaikan pesan secara visual dan bernilai berita.
Dalam praktik faktual di lapangan, banyak wartawan foto yang tidak dibekali dengan kemampuan teknik dasar fotografi. Hal ini terjadi meski teknologi digital saat ini memberikan kemudahan kepada siapa pun untuk membuat foto dengan beragam kamera. Akibatnya, banyak kemampuan dasar seperti sudut pengambilan gambar, komposisi, pencahayaan, dan lain sebagainya, yang tidak dikuasai dalam pendokumentasian sebuah peristiwa. Hal inilah yang menghasilkan foto-foto yang terlihat kurang profesional dan tidak dapat menyampaikan pesan visual jurnalistik yang jelas.
Kelompok Sasaran:
Kelas ini cocok bagi siapapun termasuk wartawan foto, dan para pekerja di bidang fotografi yang ingin mendalami teknik fotografi dalam foto jurnalistik yang bisa menyampaikan sebuah peristiwa. Anda akan belajar teknik pengambilan foto jurnalistik, teknik pencahayaan, jenis-jenis foto jurnalistik hingga penyuntingan dan caption foto.
Anda akan dapat membuat foto yang bisa dipublikasikan dan dapat dijadikan portofolio untuk jenjang karier Anda.
Jadwal:
Juli
Senin-Jum’at | 3, 4, 5, 6, 7 Juli 2023
Memotret Foto Jurnalistik untuk Wartawan Foto
Senin-Jum’at | 17, 18, 19, 20, 21 Juli 2023
Memotret Foto Jurnalistik untuk Wartawan Foto
Agustus
Senin-Jum’at | 7, 8, 9, 10, 11 Agustus 2023
Memotret Foto Jurnalistik untuk Wartawan Foto
Senin-Jum’at | 21, 22, 23, 24, 25 Agustus 2023
Memotret Foto Jurnalistik untuk Wartawan Foto
September
Senin-Jum’at | 28 Agustus - 1 September 2023
Memotret Foto Jurnalistik untuk Wartawan Foto
Senin-Jum’at | 11, 12, 13, 15, 17 September 2023
Memotret Foto Jurnalistik untuk Wartawan Foto
Waktu:
Pukul 09.00 - 12.00 WIB
Rujukan Kompetensi:
Aspek Kompetensi:
Penyedia kelas
Harga
Tidak ada kelas tersedia
Topik
//=$cloudFront.$program['categories_icon'][0]?> Jurnalistik,Fotografi
Penyedia kelas
Lokasi
Daring
Sudah Termasuk :
Serial Webinar: Memotret Foto Jurnalistik untuk Wartawan Foto
Apa yang akan dipelajari?
Tujuan Pembelajaran
Materi yang dipelajari
Sudah Termasuk :
Kelas Webinar
Riset yang dilansir dari Bureau of Labor Statistics, fotografer diproyeksikan tumbuh sebesar 17% dari 2020 hingga 2030. Menurut The Balance Careers, seorang fotografer bertanggung jawab terhadap kualitas gambar yang dibuatnya. Dari hal tersebut, menggambarkan bahwa fotografer juga memiliki peran terhadap proses penyuntingan gambar meski tidak seluruhnya menjadi tugasnya.
Maka dari itu, dapat dikatakan bahwa lingkup kerja seorang wartawan foto cukup luas. Wartawan foto idealnya bisa memotret sebuah peristiwa dalam bentuk foto yang berkualitas baik secara fotografi, menarik, dan dapat menyampaikan pesan secara visual dan bernilai berita.
Dalam praktik faktual di lapangan, banyak wartawan foto yang tidak dibekali dengan kemampuan teknik dasar fotografi. Hal ini terjadi meski teknologi digital saat ini memberikan kemudahan kepada siapa pun untuk membuat foto dengan beragam kamera. Akibatnya, banyak kemampuan dasar seperti sudut pengambilan gambar, komposisi, pencahayaan, dan lain sebagainya, yang tidak dikuasai dalam pendokumentasian sebuah peristiwa. Hal inilah yang menghasilkan foto-foto yang terlihat kurang profesional dan tidak dapat menyampaikan pesan visual jurnalistik yang jelas.
Kelompok Sasaran:
Kelas ini cocok bagi siapapun termasuk wartawan foto, dan para pekerja di bidang fotografi yang ingin mendalami teknik fotografi dalam foto jurnalistik yang bisa menyampaikan sebuah peristiwa. Anda akan belajar teknik pengambilan foto jurnalistik, teknik pencahayaan, jenis-jenis foto jurnalistik hingga penyuntingan dan caption foto.
Anda akan dapat membuat foto yang bisa dipublikasikan dan dapat dijadikan portofolio untuk jenjang karier Anda.
Jadwal:
Juli
Senin-Jum’at | 3, 4, 5, 6, 7 Juli 2023
Memotret Foto Jurnalistik untuk Wartawan Foto
Senin-Jum’at | 17, 18, 19, 20, 21 Juli 2023
Memotret Foto Jurnalistik untuk Wartawan Foto
Agustus
Senin-Jum’at | 7, 8, 9, 10, 11 Agustus 2023
Memotret Foto Jurnalistik untuk Wartawan Foto
Senin-Jum’at | 21, 22, 23, 24, 25 Agustus 2023
Memotret Foto Jurnalistik untuk Wartawan Foto
September
Senin-Jum’at | 28 Agustus - 1 September 2023
Memotret Foto Jurnalistik untuk Wartawan Foto
Senin-Jum’at | 11, 12, 13, 15, 17 September 2023
Memotret Foto Jurnalistik untuk Wartawan Foto
Waktu:
Pukul 09.00 - 12.00 WIB
Rujukan Kompetensi:
Aspek Kompetensi:
Apa yang akan dipelajari?
Tujuan Pembelajaran
Materi yang dipelajari