Kelas Tanpa Batas Mandiri
Manajemen Kata Sandi dan Data Digital
Di era digital saat ini, identitas dan data pribadi menjadi aset yang sangat berharga dan harus dilindungi dengan baik. Semakin banyaknya aktivitas yang dilakukan secara daring, semakin besar juga resiko akan serangan dan ancaman digital pada data pribadi Anda. tanpa pengelolaan dan perlindungan yang tepat, data-data penting ini bisa jatuh ke orang yang salah dan menyebabkan kerugian besar.
Modul kelas Manajemen Kata Sandi dan Data Digital dirancang untuk membantu memahami pentingnya menjaga identitas digital dan data pribadi, serta memberikan pengetahuan tentang bagaimana cara melindungi informasi tersebut. Dalam modul ini, Anda akan mempelajari tentang pemahaman dasar identitas dan data digital, peran enkripsi dalam melindungi data, potensi ancaman yang dapat menyerang keamanan kata sandi, dan cara meningkatkan keamanan kata sandi untuk melindungi data pribadi.
Terbuka untuk umum.
Pengajar
Pemimpin Redaksi ZonaUtara.com
Penyedia kelas
Harga
Rp
Rp
Topik
//=$cloudFront.$program['categories_icon'][0]?>
Jurnalistik,Umum,Digital,Jurnalis Rakyat
Lokasi
Daring
Daftar Kelas
Melalui modul ini, Anda akan memahami tentang dasar identitas dan data digital, peran enkripsi dalam melindungi data, potensi ancaman yang dapat menyerang keamanan kata sandi, dan cara meningkatkan keamanan kata sandi untuk melindungi data pribadi.
Apa yang akan dipelajari?
Tujuan Pembelajaran
- Modul ini dirancang untuk membantu memahami pentingnya menjaga identitas digital dan data pribadi, serta memberikan pengetahuan tentang bagaimana cara melindungi informasi tersebut.
Materi yang dipelajari
- Pemahaman dasar tentang identitas dan data digital
- Penggunaan enkripsi data
- Kemanan kata sandi
- Potensi serangan pada data digital dan keamanan kata kunci,
- Cara meningkatkan keamanan data digital dan kata sandi
Sudah Termasuk :